Rabu, 17 April 2013
Tips Maskeran Ekonomis
1. Bersihkan wajah kita terlebih dahulu dengan cleansing milk.
2. Setelah dibersihkan dengan cleansing milk, basuh wajah kita dengan air hangat.
3. Uapi wajah kita dengan baskom yang berisi air panas kira-kira 3-5 menit
4. Keringkan wajah
5. Buatlah campuran masker yang diinginkan
6. Oleskan masker ke wajah hingga merata dan jangan lupakan bagian leher
7. Diamkan selama 30 menit
8. Bersihkan dengan air hangat
9. Lalu bersihkan lagi dengan air dingin untuk menutup pori-pori
10. Selesai wajah anda pasti segar.
Maskeran gak harus mahal dan gak harus jauh-jauh ke salon. Di rumah juga bisa asal rutin dan telaten maka akan menghasilkan hasil yang lebih baik dan natural tentunya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar